Widget HTML Atas

Akreditasi Jurusan UPI Universitas Pendidikan Indonesia Terbaru

 Universitas Pendidikan Indonesia adalah salah satu kampus pencetak ahli yang memiliki kemampuan mengajar profesional. Hal tersebut dikarenakan lembaga pendidikan ini memang dikhususkan untuk mempersiapkan seorang mahasiswa / mahasiswinya menjadi seorang guru yang profesional. Awalnya UPI didirikan pada tahun 1954 dengan nama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru atau disingkat dengan PTPG.
Pada tahun 1958 UPI juga sempat bergabung menjadi bagian dari Universitas Padjajaran (UNPAD). Namun setelah bergabung dengan UNPAD, pada tahun 1963 UPI memisahkan diri dan mendirikan kampus baru dengan nama Institut Keguruan Ilmu Pendidikan Bandung atau disingkat IKIP Bandung.

IKIP Bandung berubah nama menjadi Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) pada tanggal 7 Oktober. UPI telah memiliki lima fakultas yang pertama kali ada pada saat masih bernama IKIP Bandung. Kelima fakultas tersebut yaitu Fakultas Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan Sastra dan Seni, Fakultas Keguruan Ilmu Sosial, Fakultas Keguruan Eksakta dan Fakultas Keguruan Ilmu Teknik. Perkembangan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) terus berlanjut hingga akhirnya terdapat pada Peraturan Pemerintah Tahun Nomor 6 tahun 2004 dimana UPI menjadi Perguruan Tinggi Negeri atau disingkat PTN.
Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) sendiri terus meningkatkan pengembangan kampusnya untuk menambah kualitas dan untuk lebih mendukung kegiatan perkuliahan, salah satunya pada sektor pembangunan. UPI melakukan pembangunan gedung-gedung megah sebagai sarana kegiatan perkuliahan. Hal tersebut sesuai dengan slogan yang di gunakan oleh kampus ini yaitu menjadikan lembaga pendidikan terdepan dan menjadi universitas pelopor dan unggul atau dalam bahasa inggris a Leading and Outstanding University.

Terdaftar hingga saat ini, prodi dan jurusan di Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) memiliki enam fakultas pendidikan. Keenam fakultas tersebut menyediakan program untuk Diploma dan Sarjana (S1) serta program pascasarjana yaitu Magister (S2) dan Doktor (S3). Namun tidak semua fakultas memiliki program diploma. Hanya terdapat dua fakultas yang menyediakan program untuk Diploma, yakni Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan serta Fakultas Ilmu Pendidikan.
Beberapa prodi di UPI juga mempunyai akreditasi yang merupakan penilaian terhadap kelayakan dan pemeringkatan suatu program studi atau jurusan yang dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dan digunakan sebagai pengakuan dari badan atau instansi tertentu.

Daftar Akreditasi Jurusan UPI Universitas Pendidikan Indonesia

No Strata Program Studi Peringkat
1 D-III Keperawatan C
2 D-III Survei Pemetaan Dan Informasi Geografis B
3 D-III Teknik Elektro B
4 D-III Teknik Mesin B
5 Profesi Pendidikan Profesi Guru Sekolah Dasar B
6 Profesi Ppg Pendidikan Khusus C
7 Profesi Ppg Pendidikan Guru Sekolah Dasar B
8 S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini A
9 S1 Pendidikan Matematika A
10 S1 Manajemen A
11 S1 Pendidikan Teknologi Agroindustri B
12 S1 Pendidikan Luar Sekolah A
13 S1 Kimia A
14 S1 Pendidikan Biologi A
15 S1 Matematika A
16 S1 Pendidikan Seni Tari A
17 S1 Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia A
18 S1 Biologi A
19 S1 Ilmu Ekonomi Dan Keuangan Islam B
20 S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga A
21 S1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi B
22 S1 Pendidikan Teknik Bangunan A
23 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar A
24 S1 Ilmu Pendidikan Agama Islam A
25 S1 Pendidikan Tata Busana A
26 S1 Pendidikan Fisika A
27 S1 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan A
28 S1 Pendidikan Geografi A
29 S1 Pendidikan Bahasa Perancis A
30 S1 Pendidikan Bahasa Jerman A
31 S1 Psikologi B
32 S1 Pendidikan Bahasa Jepang A
33 S1 Pendidikan Bahasa Arab A
34 S1 Pendidikan Sejarah A
35 S1 Pendidikan Ekonomi A
36 S1 Akuntansi A
37 S1 Pendidikan Manajemen Perkantoran A
38 S1 Pendidikan Kimia A
39 S1 Pendidikan Akuntansi A
40 S1 Bahasa Dan Sastra Indonesia A
41 S1 Pendidikan Tata Boga A
42 S1 Ilmu Komputer B
43 S1 Pendidikan Teknik Elektro B
44 S1 Teknologi Pendidikan A
45 S1 Pendidikan Ilmu Komputer B
46 S1 Manajemen Pemasaran Pariwisata A
47 S1 Manajemen Industri Katering B
48 S1 Bahasa Dan Sastra Inggris B
49 S1 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam B
50 S1 Fisika B
51 S1 Manajemen Resort Dan Leisure A
52 S1 Pendidikan Sosiologi B
53 S1 Teknik Arsitektur C
54 S1 Ilmu Komunikasi B
55 S1 Teknik Elektro B
56 S1 Teknik Sipil C
57 S1 Pendidikan Khusus B
58 S1 Pendidikan Manajemen Bisnis A
59 S1 Perpustakaan Dan Informasi C
60 S1 Pendidikan Ips A
61 S1 Pendidikan Seni Musik B
62 S1 Pendidikan Bahasa Daerah B
63 S1 Pendidikan Teknik Arsitektur B
64 S1 Bimbingan Dan Konseling A
65 S1 Ilmu Keolahragaan A
66 S1 Pendidikkan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani (pgsd Penjas) B
67 S1 Pendidikan Bahasa Inggris B
68 S1 Administrasi Pendidikan B
69 S1 Pendidikan Teknik Mesin A
70 S1 Pendidikan Seni Rupa A
71 S1 Pendidikan Kesejahteraan Keluarga B
72 S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini B
73 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar B
74 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar B
75 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar C
76 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar B
77 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani B
78 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar C
79 S2 Pendidikan Umum A
80 S2 Administrasi Pendidikan A
81 S2 Pendidikan Bahasa Indonesia A
82 S2 Manajemen B
83 S2 Pendidikan Luar Sekolah A
84 S2 Pengembangan Kurikulum A
85 S2 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial A
86 S2 Bimbingan Dan Konseling A
87 S2 Pendidikan Kewarganegaraan A
88 S2 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam A
89 S2 Linguistik B
90 S2 Pendidikan Fisika C
91 S2 Pendidikan Bahasa Arab B
92 S2 Psikologi Pendidikan C
93 S2 Pendidikan Biologi B
94 S2 Pendidikan Anak Usia Dini C
95 S2 Pendidikan Kimia B
96 S2 Pendidikan Agama Islam B
97 S2 Pendidikan Sosiologi B
98 S2 Pendidikan Olahraga A
99 S2 Pendidikan Matematika A
100 S2 Penjaminan Mutu Pendidikan B
101 S2 Pendidikan Kebutuhan Khusus B
102 S2 Pendidikan Bahasa Perancis B
103 S2 Pendidikan Bahasa Inggris A
104 S2 Pendidikan Sejarah B
105 S2 Pendidikan Bahasa Dan Budaya Sunda B
106 S2 Pendidikan Geografi B
107 S2 Pendidikan Ekonomi B
108 S2 Pendidikan Dasar B
109 S2 Pendidikan Seni A
110 S2 Pendidikan Teknologi Dan Kejurusan B
111 S2 Pendidikan Bahasa Jepang B
112 S3 Pendidikan Bahasa Inggris A
113 S3 Pendidikan Geografi B
114 S3 Pendidikan Luar Sekolah A
115 S3 Pendidikan Umum A
116 S3 Administrasi Pendidikan B
117 S3 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial A
118 S3 Pendidikan Dasar C
119 S3 Linguistik C
120 S3 Pendidikan Ekonomi C
121 S3 Pendidikan Bahasa Indonesia B
122 S3 Manajemen B
123 S3 Pendidikan Matematika A
124 S3 Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan B
125 S3 Pendidikan Olahraga A
126 S3 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (ipa) A
127 S3 Bimbingan Dan Konseling A
128 S3 Pengembangan Kurikulum B
129 S3 Pendidikan Kewarganegaraan A
 
Sekian informasi yang bisa kami sampaikan menganai akreditasi prodi UPI yang anda butuhkan. Akreditasi jurusan dan prodi diatas, dapat berubah tanpa adanya pemberitahuan kepada pembaca sekalian. Namun perbaruan akreditasi prodi di UPI dapat diketahui secara langsung melalui laman website BAN-PT dan informasi pada laman website kampus yang bersangkutan.
akreditas upi, akreditasi upi, ban pt matematika upi 2019, akreditasi ilmu komunikasi upi 2019, akreditasi jurusan di upi 2019, akreditasi jurusan upi, akreditasi matematika upi, jurusan akreditasi upi

Tidak ada komentar untuk "Akreditasi Jurusan UPI Universitas Pendidikan Indonesia Terbaru"